Mas Sehat | Blog Tentang Kesehatan | Mas Sehat ~ Blog Tentang Kesehatan | www.mas-sehat.com

6 Hal Penting Bagi Pengguna Twitter

Taukah anda pengguna twitter di indonesia tahun 2014 mencapai 29.4 juta-an dan akan terus bertambah seiring perkembangan teknologi, mungkin anda salah satu pengguna twitter, menurut bang alvin pengguna twitter adalah salah satu tanda orang Alay hehe... itu hanya pendapat sekilas, okeh sekarang kembali ke topic.

Apakah anda perhatikan hal-hal penting yang anda ketahui saat menggunakan twitter ? pengguna sebaiknya waspada akan hal yang ada dibawah ini karena jika tidak akan bermasalah suatu saat nanti karena ada penyalahgunaan account twitter dari kejahatan dunia online.

6 Panduan Penting Account Twitter

1. Password Kuat & Unik
Keamanan password penting untuk anda perhatikan gunakan password yang unik dan sulit untuk di tebak, jika anda sedikit kesulitan membuat password yang unik dan kuat silahkan gunakan password generator.

2. Perikas URL Situs Sebelum Login
Aksi kejahatan seperti phishing biasanya akan merayu korban untuk memberikan username and password , para phishing akan menyebarkan spam ke followrd anda dengan mengarahkan link ke halaman login palsu.

3. Pesan Palsu Mengatas Namakan Twitter
Twitter tidak pernah meminta anda mereply pesan yang meminta anda memberikan user dan password , jika anda mencurigai account anda di hack , sebaiknya anda langsung minta resep password anda.

4. Hati-hati Sebelum Klik Link di Twitter
Hati-hati dengan link yang sering berlalu lalang dan di share di twitter, dan banyak juga yang memposting URL shortener (TinyURL & bit.ly) link yang akan mengarahkan anda ke link pelaku.

5. Update Perangkat dan Sign Out.
Mengupdate browser dan sistem operasi secara rutin dapat mengamankan dan jangan lupa scanning komputer anda secara berkala agar terhindar dari virus spyware dan adware. jangan lupa sign-out setelah anda selesai berselancar di twitter.

6. Hati-hati Menggunakan Aplikasi Pihak Ketiga
Aplikasi Twitter dari pihak ketiga dapat di download untuk digunakan di ponsel atau komputer. Aplikasi ini dibangun pada platform Twitter oleh mengembang di luar twitter. untuk berjaga-jaga saja , biasanya app pihak ketiga minta password dan user jadi Waspadalah!!
Nah, Anda sudah tau apa aja yang harus anda perhatikan saat berselancar dan berchating ria di twitter so, lakukan hal yang penting-penting aja dan selalu jaga account anda dengan baik. Salam
Terima kasih telah membaca artikel tentang 6 Hal Penting Bagi Pengguna Twitter di blog Bang Alvin jika anda ingin menyebar luaskan artikel ini di mohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silakan bookmark halaman ini diwebbroswer anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.

Artikel terbaru :

Mas Sehat | Blog Tentang Kesehatan | Mas Sehat ~ Blog Tentang Kesehatan | www.mas-sehat.com